• SMAS KATOLIK SINT PIETER WAIKABUBAK
  • MAJU BERSAMA, HEBAT SEMUA

20 Peserta Didik Lolos Seleksi Paskibra Tingkat Kecamatan

Waikabubak,  SMAS Katolik Sint Pieter Waikabubak mengirimkan 22 Peserta Didik di kecamatan Loli untuk mengikuti Seleksi Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat kecamatan. Panitia Seleksi Tingkat Kecamatan Loli Kabupaten Sumba Barat melakukan seleksi kepada peserta didik dari perwakilan masing-masing sekolah SMA/SMK/SMTK yang berada di wilayah kecamatan Loli. 

Pada tahun ini SMAS Katolik Sint Pieter Waikabubak mengirimkan 22 orang. Namun, dalam proses seleksi Panitia Paskibra tingkat Kecamatan Loli, ada 20 orang peserta didik yang berhasil dan akan siap mengikuti Pelatihan di Tingkat Kecamatan.

 

Komentari Tulisan Ini